Sunday, August 06, 2006,8:11 AM
Beef Teriyaki Kuah

Ada daging nganggur, ada saus teriyaki dan ada bumbu.
Jadilah Beef Teriyaki Kuah A'la Chera :*
Dibuat berkuah, karena lagi pingin ada kuahnya banyak, biar gak kering neh ;) :D


BEEF TERIYAKI KUAH a'la Chera

Cara Membuat:

Daging di iris sesuai selera (kotak-kotak).
Siram dengan saus teriyaki, presto.
Setelah itu siram lagi dengan saus teriyaki dan jeruk nipis, diamkan beberapa menit.
Siapkan wajan yang sudah di isi minyak goreng dan minyak wijen, panaskan.
Masukkan bawang bombay, sampai layu.
Masukkan daging, aduk.
Masukkan merica bubuk, pala bubuk, dan garam serta gula dan kecap inggris.
Aduk terus sampai tercampur rata.
Masukkan potongan sosin.
Masukkan air kaldu, diamkan sebentar.
Masukkan paprika, aduk.
Matang.
Angkat dan hidangkan :*



Selamat makan and 've nice day :* :* :*
 
posted by Chera Istianingrum | Permalink |


0 Comments:



www.Bigoo.ws www.Bigoo.ws       www.Bigoo.ws www.Bigoo.ws www.Bigoo.ws www.Bigoo.ws       www.Bigoo.ws www.Bigoo.ws www.Bigoo.ws

Glittery texts by bigoo.ws